Monday, April 29, 2013

Manfaat Putih Telur



Manfaat putih telur untuk wajah

Putih telur bisa menghilangkan flek hitam pada wajah, mengatasi kulit wajah yang kering, dan juga menghaluskan kulit, membuat wajah kencang tidak keriput, mampu menyamarkan noda hitam bekas jerawat dan masih banyak lagi manfaatnya.

Oya putih telur mengandung protein yang bisa meregenerasi kulit yang sudah rusak dan juga melembabkan kulit. Jadi membuat kulit wajah kita menjadi awet muda serta cantik(untuk cewek) atau ganteng (untuk pria) yang alami.
manfaat putih telur untuk kesehatan

Tahukah anda bahwa putih telur hampir sama sekali tidak memiliki lemak, dan justru sangat banyak sekali mengandung protein yang sangat baik bagi tubuh manusia. Serta putih telur mengandung protein yang bisa langsung di serap oleh tubuh, sehingga kita bisa langsung merasakan manfaat putih telur setelah di konsumsi.

Protein dalam putih telur juga merupakan sumber energi yang sangat baik, memungkinkan Anda bisa langsung membakar lemak dan kalori saat Anda sedang olahraga untuk membentuk otot.

dan salah satu aspek yang paling menarik manfaat putih telur ialah, bahwa putih telur sangat rendah kalori, jadi selain menjadi makanan pembakar lemak, juga membantu Anda mencapai tujuan mengurangi lemak Anda yang berlebihan.

Nah bagaimana hebat bukan putih telur jika di konsumsi, anda tahu aderai bukan, binaraga indonesia yang badan nya besar itu, dia adalah salah satu orang yang mengkonsumsi putih telut untuk mebangun otot.

No comments:

Post a Comment